Beberapa Cara Download Video di Youtube bisa anda baca di artikel ini. Mungkin anda sempat bingung bagaimana Cara Download Youtube yang memang oleh Youtube tidak diberikan. Semoga anda akan semakin paham setelah membaca artikel Beberapa Cara Download Video di Youtube ini.
Ada beberapa cara yang bisa anda lakukan untuk mengunduh atau download video di Youtube. Diantaranya dengan menggunakan Add-ons yang ada pada browser yang sedang digunakan. Namun cara ini kadang agak sulit jika browser yang kita gunakan tidak didukung oleh Add-ons atau bahkan tidak tersedianya Add-ons untuk keperluan tersebut.
Cara yang lain untuk download video di Youtube adalah dengan menggunakan software. Ada beberapa software yang bisa digunakan untuk download video jika kita iseng-iseng mencari dengan bantuan Google. Namun ada salah satu software yang paling populer yang bisa digunakan untuk download video di Youtube.
Software ini adalah Internet Download Manager atau biasa disebut dengan IDM. Silahkan download software-nya di sini. Setelah selesai download install, software ini adalah versi demo alias coba-coba. Jika ingin memakai secara penuh silahkan untuk membelinya atau dengan jalan menggunakan software yang sudah di-crack, silahkan cari dengan Google.
Lihat di bawah ini jika software IDM sudah di-install, IDM akan menyatu dengan browser yang kita gunakan. Software ini otomatis akan muncul saat kita membuka video di Youtube. Saat ini saya menggunakan broser Mozilla Firefox untuk membuka video di Youtube.
Bila kita menggunakan Add-ons browser untuk Download Youtube, saran saya gunakan broser Mozilla Firefox. Karena browser ini dukungan Add-ons-nya bejibun sekali alias banyak dukungannya.
Silahkan buka Tab Firefox> Add-ons> Get Add-ons. Atau langsung ketikkan Youtube video downloader pada tab 'search' dan enter. Maka akan muncul pilihan add-ons yang bisa anda pakai untuk download video di Youtube. Pilih add-ons yang diinginkan kemudian download.
Ini beberapa pilihan add-ons yang saya gunakan untuk download video di Youtube:
Tunggu tanda silang pada icon hilang kemudian klik icon tersebut. Maka akan muncul beberapa pilihan format video dan kualitas gambarnya. Silahkan download video yang diinginkan.
Ada beberapa format file video dan format MP3 yang bisa anda download.
Semoga bermanfaat artikel Beberapa Cara Download Video di Youtube. Dan anda bisa juga mencari teknik-teknik download video di website setelah membaca artikel Beberapa Cara Download Video di Youtube.
{ 1 komentar... read them below or add one }
thnk
Posting Komentar
Silahkan komen apa aja yang penting sopan dan jangan meninggalkan link apapun di dalam komentar anda. Terimakasih.