Mesin Antrian Multimedia Gold-Q

Diposting oleh inonugo on Rabu, 05 Desember 2012

Proses antrian adalah suatu proses yang berhubungan dengan kedatangan seorang pelanggan pada suatu fasilitas pelayanan, kemudian menunggu dalam suatu baris (antrian) apabila semua pelayanan sibuk dan akhirnya meninggalkan fasilitas tersebut setelah mendapatkan pelayanan. Proses antrian dapat terjadi di mana saja.

Untuk mengatur proses antrian agar tertib dan teratur dibutuhkan suatu system. System yang digunakan dalam mengatur proses antrian ini bisa dibuat secara manual maupun secara otomatis dengan menggunakan mesin. Jika antrian yang diatur merupakan antrian yang panjang, sebaiknya untuk memudahkan pengaturannya menggunakan sebuah mesin antrian.
 
Gold-Q Multimedia Queuing System adalah mesin antrian multimedia berbasis komputer dengan tampilan monitor komputer (atau LCD monitor / plasma / LCD Projector / dll) yang digantung di dinding.

Menampilkan nomor antrian dan nomor loket yang dituju di layar monitor. Menggunakan kartu antrian dengan menggunakan mini printer.

Dilengkapi fasilitas database / statistik. Layar menampilkan data dan iklan perusahaan. Data tidak hilang saat listrik padam.






Fitur-Fitur Mesin Antrian Gold-Q adalah:
  1. Sistem Antrian Gold-Q sudah full computerize, sehingga memudahkan dalam pengoperasiannya (hanya dengan menekan 1 tombol saja).
  2. No antrian tidak kembali ke awal akibat listrik mati, sehingga ketika listrik kembali menyala, nomor antrian akan dilanjutkan dari nomor yang terakhir.
  3. Tidak ada nomor antrian yang terlewat saat ada 2 atau lebih tombol panggil yang ditekan secara bersamaan. 
  4. Cetak laporan jumlah antrian harian dan bulanan, serta dapat diekspor dalam program Excel, Word, HTM, dan PDF.
  5. Dilengkapi printer sebagai pencetak nomor antrian. 
  6. Menggunakan digital voice playback yang sudah terekam untuk memanggil no antrian. 
  7. Auto reset no antrian bisa diatur per hari / bulan. 
  8. Tersedia 2 tombol untuk 2 jenis antrian.
  9. Mengeluarkan bunyi ‘ Ding Dong’ dan suara panggilan untuk tiap nomor antrian :
    ‘ Nomor Urut … di Loket … ’
  10. Jenis laporan  yang diinginkan, bisa disesuaikan dengan kebutuhan konsumen.



Mesin Antrian Multimedia Gold-Q


 


Manfaat Mesin Antrian Gold-Q adalah:
  • Meningkatkan motivasi dan produktivitas staff sehingga menghasilkan pelayanan yang sempurna terhadap pelanggan.
  • Meningkatkan kepuasan pelanggan. 
  • Meningkatkan efisiensi dan efektifitas operasi yang membawa suatu manfaat kompetisi yang lebih besar untuk organisasi.
  • Meningkatkan proses pengambilan keputusan manajemen puncak agar mencapai sasaran organisasi secara strategis. 
  • Menegakkan citra perusahaan yang profesional karena Mesin Antrian Gold-Q memastikan antrian rapi dan sistematis. 
  • Selain itu terdapat juga fungsi-fungsi khusus yang membantu mengatasi antrian dan meningkatkan citra perusahaan dimata pelanggan.
  • Meningkatkan pelayanan kepada konsumen. Konsumen tidak perlu berbaris berdiri menunggu dilayani, bahkan dapat duduk di dalam mobil di lapangan parkir karena panggilan juga dilakukan melalui suara.
  • Secara langsung dapat meningkatkan bonafiditas perusahaan dibanding kompetitor sehingga pelanggan tidak berpaling kepada kompetitor, bahkan dapat mengundang pelanggan kompetitor.
  • Benar-benar menghapus per-calo-an termasuk menyuruh orang lain untuk mengantri / mengambil slip antrian karena sistim akan memfoto dengan kamera video orang yang mengambil slip antrian dan menampilkan saat dipanggil. Loket dapat menerapkan kebijakan untuk tidak melayani konsumen yang berbeda dengan foto yang ditampilkan.                   



Jika anda tertarik menggunakan mesin antrian Gold-Q silahkan hubungi:

indriyan(at)gmail(dot)com
no HP. 0838 49 3236 98
 
 

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Silahkan komen apa aja yang penting sopan dan jangan meninggalkan link apapun di dalam komentar anda. Terimakasih.

Suka artikel ini?